Diharapkan di tiap level siswa memiliki portofolio yang makin menggambarkan secara utuh kemampuannya.
Ucomic membuka kelas gambar dan buat komik :
Kelas Anak /Kid Class (usia 5-12 th) , Kelas Umum/General , Kelas Master
Kelas Anak
Kelas Anak dibagi menjadi 3 level. Masing level ditempuh 8-12 x pertemuan.
Di kelas Anak ini menggambar dan membuat komik dapat menstimulasi
kecerdasan visual dan berbahasa. Selain
itu anak dimotivasi secara menyenangkan untuk menjadi problem solver , yaitu
dengan bercerita dan bermain. Bercerita bertujuan menyampaikan pesan dan memberi
pengalaman imajinasi. Sementara bermain merupakan bentuk partisipasi, cara anak
mengalami kebebasan berekspresi dan berhubungan satu sama lain.
Di kelas Anak selalu dimulai dengan bercerita dan diselingi
dengan permainan dan roleplay.
Jadwal Kelas :
1 x seminggu
1 x seminggu
Selasa–Jumat : 13.00
-19.00
Sabtu : 09.00- 17.00
Sabtu : 09.00- 17.00
Minggu : 12.00-17.00
Kelas Umum / General
Kelas Teen/Umum terdiri atas 3 level. Masing level ditempuh : 12-16 x pertemuan
Awal masuk, setiap siswa dites penepatan, agar sesuai dengan kemampuan siswa. Pada level ini kemampuan teknikal benar-benar ditingkat dibanding kelas anak.
Awal masuk, setiap siswa dites penepatan, agar sesuai dengan kemampuan siswa. Pada level ini kemampuan teknikal benar-benar ditingkat dibanding kelas anak.
Tujuan akhir dari Kelas ini adalah mampu memvisualisasikan cerita dalam bentuk komik dengan tepat dan dengan teknik yang memadai.
Materi : Character Figure Basic, Busana, Acessories, Background, Konsep Komik dan lainnya.
Jadwal Kelas :
1x seminggu
1x seminggu
Selasa–Jumat : 13.00
-19.00
Sabtu : 09.00- 17.00
Sabtu : 09.00- 17.00
Minggu : 12.00-17.00
Kelas Master / Comic Sharing
Ditempuh dalam waktu 24 x pertemuan bersifat sharing .
Hasil dari kelas ini adalah bisa membuat komik yang mempunyai nilai jual